Penanganan Multimodalitas pada Penyakit Sistem Kantung Empedu dan Kanker
Penanganan Multimodalitas Pada Penyakit Hati dan Kanker (Klik Disini)
Penanganan Multimodalitas Pada Penyakit Pankreas dan Kanker (Klik di sini)
Gejala penyakit kantung empedu biasanya hanya berupa rasa tidak nyaman pada lambung sehingga lambat untuk dideteksi dan ditangani. Berkat adanya kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi pembedahan, kini telah tersedia berbagai pilihan penanganan pada penyakit sistem kantung empedu dan kanker empedu.
Layanan dan penanganan penyakit kantung empedu, saluran empedu dan kanker empedu di klinik GLAD yaitu:
- Pengangkatan Kantung Empedu melalui satu sayatan kecil tanpa bekas luka
- Reseksi Tumor Kantung Empedu dengan operasi terbuka atau melalui Laparoskopi
- Resesi Tumor pada Saluran Empedu
- Eksisi Kista Saluran Empedu atau reseksi pada kista koledokus
- Prosedur operasi Bypass saluran empedu dengan teknologi bedah robotik